Minggu, 18 April 2010

SELAMAT DATANG di ORGANDA JAWA TENGAH

Visi dan Misi ORGANDA Periode 2004 – 2010


Ketua Umum DPP ORGANDA Bapak. U.T. Murphy Hutagalung, MBA pada saat mencalonkan diri pada MUNAS XIII ORGANDA di Manado menyampaikan Visi dan Misi “Menuju ORGANDA Baru”.

Visi

Menjadikan ORGANDA sebagai Organisasi Profesi Yang Besar dan Berakar Serta Diperhitungkan/Disegani Sehingga Dapat Benar – Benar Dirasakan Manfaatnya Oleh Seluruh Anggota dan Fungsionaris ORGANDA dari Mulai Tingkat Pusat, Provinsi dan Tingkat Kabupaten/Kota Terlebih Bagi Pemerintah dan Masyarakat Luas.

Misi

  1. Memberikan Pelayanan Secara Optimal Kepada Seluruh Anggota ORGANDA Baik Yang Menyangkut Aspek Penyediaan Prasarana Untuk Menunjang Kelangsungan dan Kepastian Berusaha, Aspek Permodalan, aspek Keamanan Serta Memberikan Layanan Advokasi atas Segala Permasalahan Yang Dihadapai Para Anggota ORGANDA Yang Berkaitan Dengan Permasalahan Hukum dan Perundang Undangan.
  2. Melaksanakan Transformasi ORGANDA Menjadi Organisasi Profesi Pengusaha Nasional Angkutan Jalan Yang Mandiri dan Dikelola Secara Profesional, Melalui Program Konsolidasi Organisasi, Yang Direncanakan Dengan Baik dan Matang Dilaksanakan Secara Terus Menerus dan Berkesinambungan, dengan membuka Seluas Luasnya Partisipasi Aktif Seluruh Anggota dan Komponen Organisasi Baik DitingkatDPD/DPC/DPU ORGANDA Untuk Dapat Terlibat Langsung Secara Optimal Didalam Kegiatan Kegiatan Organisasi.
  3. Produktif Melahirkan Usulan – Usulan Kongkrit Yang Dapat Dipertanggung Jawabkan Aspek Ilmiahnya Melalui Penelitian dan Pengembangan Yang Tertata dan Terprogram Serta Dilaksanakan Secara Terfokus dan Berkesinambungan, Yang Dilanjutkan Dengan Memperjuangkannya Agar Menjadi Bagian Dari Kebijakan Pemerintah Dalam Bidang Penyelenggaraan Transportasi Angkutan Jalan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar